Acara Pembukaan Pelatihan Membatik dan Kerajian Aksesoris bagi Masyarakat di Kota Dumai
Acara Pembukaan Pelatihan Membatik dan Kerajian Aksesoris bagi Masyarakat di Kota Dumai oleh Ketua Dekranasda Kota Dumai, bersama dengan Kadis Koperasi UKM dan Perindustrian Kota Dumai bpk. SEPRANEF SYAMSIR, AP., M.Si. di Balai Khairul Anwar Kota Dumai